13

Januari
2020

Menabung Emas Menguntungkan Untuk Jangka Panjang

Menabung Emas Menguntungkan Untuk Jangka Panjang

Menabung emas saat ini memang merupakan salah satu investasi yang cukup aman dan menguntungkan. Apalagi, harga emas selama ini terus meningkat dari tahun ke tahun. Namun sebelumnya, masyarakat perlu menentukan tujuannya sebelum membeli emas, apakah itu untuk berinvestasi atau hanya sebagai koleksi. Jika ingin melakukan investasi, masyarakat bisa membeli emas murni dalam bentuk emas batangan fisik. Jika hanya sebagai koleksi, masyarakat bisa membeli emas dalam bentuk perhiasan, namun harganya bisa turun ketika dijual kembali di toko atau dalam keadaan cacat fisik. Emas batangan cocok untuk berinvestasi karena komoditas ini tidak terpengaruh oleh inflasi. Kenaikan dan penurunan harga emas juga tidak drastis dalam jangka pendek. Nilai dari emas tergolong stabil karena emas memiliki volatilitas yang lebih rendah dibandingkan instrumen investasi Iainnya. Dalam jangka panjang, trennya juga selalu naik.

Mulai menabung emas sesegera mungkin untuk jangka panjang yuk Teman Lakuemas!

Jika ada pertanyaan, silahkan isi chat box di kanan bawah artikel ini ya!

ARTIKEL LAINNYA

Tips Menabung Untuk Pemula
Selasa, 26 Maret 2024
Tips Menabung Untuk Pemula

Dalam berjalannya waktu, hal yang harus dipersiapkan adalah kebutuhan finansial untuk bisa menopang kehidupan kita dari hari demi hari. Banyak godaan dan pilihan yang membuat kita terkadang menjadi salah langkah. Nah, untuk menghindari hal-hal seperti itu, kita bisa kuat memulai untuk menabung agar kondisi finansial kita tetap aman ditengah kehidupan yang tidak pasti dan dipenuhi hal tidak terduga. Yang aman dan bisa kamu coba dari sekarang adalah nabung emas. Kok bisa nabung emas itu aman ? Simak selengkapnya di artikel berikut !


LANJUTKAN
Tips Menghadapi Ketidakpastian Ekonomi
Senin, 18 Maret 2024
Tips Menghadapi Ketidakpastian Ekonomi

LakuFriends, kondisi ekonomi global yang silih datang berganti memang dapat mempengaruhi kondisi keuangan kita secara pribadi. Terlebih bagi kita yang sudah merencanakan banyak hal bahkan hingga ke hari spesial. Maka dari itu kita perlu mempersiapkannya untuk bisa bertahan ditengah situasi yang tidak pasti. Dapetin tipsnya disini !


LANJUTKAN
CETAK REKOR BARU !
Kamis, 14 Maret 2024
CETAK REKOR BARU !

Powell mengatakan The Fed "tidak jauh" dari mendapatkan keyakinan yang cukup bahwa inflasi sedang menuju target 2% yang ditetapkan The Fed untuk dapat memulai penurunan suku bunga. Para pedagang sekarang memperkirakan peluang penurunan suku bunga sebesar 74% nantinya pada bulan Juni, dibandingkan sekitar 63% pada tanggal 29 Februari, menurut Fedwatch Tool CME. Namun taruhan penurunan suku bunga mendorong harga emas, simak berita selengkapnya !


LANJUTKAN